Analisa Teknikal Samuel Sekuritas: Flat di Level 6.400an Sebagai Bearish Continuation
Indeks harga saham gabungan (IHSG) masih berpotensi bergerak flat di rentang 6.400-an sebelum kembali melanjutkan Downtrend menuju 6.250 – 6.300 sampai akhir Maet 2018. Target penurunan IHSG sendiri pasca Breakdown 6.420 ada di 6.150 dan kemungkinan akan tercapai di Juli – Agustus 2018. Masih ada harapan IHSG melanjutkan Uptrend menuju 6.700 – 6.800 bila berhasil Breakout 6.500 dalam seminggu ini. Untuk hari ini, Tech. Analyst menyukai menyukai saham AKRA, BBTN dan SRIL (Buy on Weakness). Day Trading Recommendation Buy: AKRA, BBTN dan BNLI Sell: SRIL dan PGAS BBTN mengakhiri Tech. Correction dan dalam Uptrend AKRA dan BNLI membentuk Bottoming untuk mengakhiri Downtrend SRIL turun dalam proses membentuk Bullish Reversal PGAS turun dalam proses membentuk Bullish Continuation https://samuel.co.id/daily-market-chart/daily-market-chart-251/
Related News
Misteri Mesin Uang Pulau Obi, Mengapa Laba NCKL Tumbuh Tak Wajar?
Di Balik Rekor ANTM, Ada Lubang Hitam dan Tantangan Valuasi Mengintai?
MIDI dan Amputasi Lawson, Mengapa Buang Aset Justru Pertebal Kantong?
Dilema Sang Raja Retail, Menelisik Retakan di Balik Dominasi Alfamart
Mesin Uang Pakuwon, PWON Stabil karena Sewa atau Nilai Kurs?
Adu Raksasa Properti, Mengapa Laba CTRA Melesat Saat BSDE Tertekan?





