KUR Bank BTN (BBTN) Melesat 195 Persen di 2023
Seorang pembeli sedang mencoba produk dari Atico Ecoprint, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang dibina PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, di acara Natal Bersama Kementerian BUMN di Jakarta, Senin (16/1).
EmitenNews.com - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) mencatat penyaluran KUR hingga Desember 2023 mencapai Rp2 triliun atau melesat 195 persen yoy dari Rp682 miliar pada Desember 2022.
BTN Selain melakukan pembinaan UMKM, juga aktif menyalurkan kredit dan pembiayaan bagi kelompok usaha Ini juga aktif menyalurkan pembiayaan ke Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) binaan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Atico Ecoprint.
Selain melakukan pembinaan UMKM, Bank BTN (BBTN) juga aktif menyalurkan kredit dan pembiayaan bagi kelompok usaha Ini. Penyaluran pembiayaan tidak hanya difokuskan untuk UMKM di sektor properti tapi juga industri kreatif lainnya.
Related News
GJAW 2024, Tiga Merek Baru Mobil Listrik Asal China Diluncurkan
ACC Raih Indonesia Most Powerful Women Awards 2024
Berdayakan Pelaku UMKM, Menteri Maman Siapkan Kartu Usaha
Menteri Bahlil Siap Laporkan Tiga Skema Subsidi BBM Kepada Presiden
Kolaborasi Pertamina, TAM dan TRAC Uji Coba Penggunaan Bioetanol E10
Potensi Aset Rp990 Triliun, Asbanda Siap Dukung Pembiayaan PSN