Olahraga Elektronik alias eSports belakangan ini kerap menjadi buah bibir. Tak hanya karena permainannya yang mendunia, namun turnamen eSports pun amat menyita perhatian publik. Karena demikian, IndoScore juga turut menyediakan live update game-game eSports beserta turnamennya. Jenis permainan yang bisa dicari tahu detilnya di IndoScore pun sangat beragam.

 

Anda bisa menyaksikan skor langsung game Counter Strike: Global Offense (CS:GO), DOTA 2, League of Legends (LOL), Rainbow Six, Valorant, Arena of Valor (AOV), Call of Duty (COD), Fortnite, Hearthstone, dan masih banyak lagi hanya di IndoScore. Selain menyajikan skor langsung berbagai macam olahraga di seluruh dunia, IndoScore juga menawarkan beberapa fitur-fitur yang bisa memanjakan penggunanya. Ada setidaknya empat fitur IndoScore yang bisa digunakan penggunanya untuk menambah luas pengalaman memantau skor langsung olahraga.

 

Favorit atau My Games adalah fitur yang disajikan IndoScore untuk penggunanya yang ingin menjadikan sebuah tim atau kompetsi sebagai favorit mereka.Cukup mengklik ikon lonceng yang ada di laman IndoScore, secara otomatis Anda akan mendapatkan semua jadwal dan hasil pertandingan tim atau kompetsi yang Anda masukkan sebagai favorit. Kemudian ada fitur Pengaturan Waktu. Fungsi fitur ini adalah menyesuaikan waktu di situs IndoScore dengan tempat di mana Anda berada saat itu juga. Dengan fitur ini, pengguna bisa mengetahui jadwal pertandingan sesuai dengan zona waktu di mana si penggunanya berada.

 

Fitur live klasemen bisa Anda akses dengan menggulirkan scroll yang terletak di sebelah kanan laman muka IndoScore. Dalam fitur live klasemen, Anda akan menemukan klasemen langsung lima liga top Eropa, yakni Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, dan Liga Prancis. Sementara klasemen liga lainnya bisa Anda pilih dengan mengklik kompetisi yang ingin Anda tuju. IndoScore merupakan situs web yang menyediakan skor langsung alias live update cepat untuk berbagai macam olahraga. Dengan mengunjungi IndoScore, Anda dapat mendapat segala macam informasi terkait pertandingan olahraga seperti sepak bola, basket, bulutangkis/badminton, sampai eSports secara real time.

 

Kesimpulannya, IndoScore sangat layak dijadikan referensi utama Anda untuk mencari tahu skor langsung dan seluk beluk pertandingan olahraga. Para pecinta olahraga, terutama sepak bola, tentu sangat menginginkan sebuah situs yang menyajikan secara update skor sepak bola yang terjadi di setiap pertandingan yang ada. Kebutuhan akan informasi mutakhir inilah yang ditangkap oleh Indoscore.


IndoScore sendiri menyediakan informasi pertandingan langsung untuk lebih dari 1.600 liga dan kejuaraan di seluruh dunia. Semua informasi lengkap mengenai jadwal, hasil pertandingan, dan posisi tim favorit bisa dilihat dengan sangat mudah di IndoScore.com. “Patut diingat, tidak ada transaksi uang atau pun perjudian di situs ini. Situs ini hanya berfokus pada sajian live result dan data terkait sepak bola dan olahraga demi memenuhi rasa haus akan informasi sesegera mungkin akan hasil sebuah pertandingan,” demikian kata juru bicara IndoScore kepada media di Jakarta, Senin (7 Februari 2022).

 

Untuk olah raga favorit seperti sepakbola, IndoScore adalah situs yang menyediakan update hasil, skor, jadwal, sampai segala kejadian yang terjadi dalam pertandingan sepak bola. Layanan IndoScore mencakup pertandingan sepak bola di seluruh dunia, mulai dari liga-liga top Eropa sampai kompetisi yang ada di Indonesia. IndoScore bisa diakses melalui PC atau komputer/laptop dan juga lewat smartphone. Lewat laman IndoScore.com ini, selain sepak bola, beberapa jenis olah raga juga tersaji update hasil pertandingannya.

 

Untuk mengetahui detil pertandingan, pembaca hanya perlu mengeklik pertandingan yang tersedia di laman muka IndoScore. Pembaca juga bisa mendapat detil pertandingan yang sudah lewat atau yang akan datang. Caranya tinggal pilih tanggal di kolom kalender yang ada di bagian kiri atas laman. Setelah memilih tanggal, Anda akan disajikan hasil pertandingan sepak bola atau olahraga lain yang sudah dimainkan atau laga yang baru akan dimainkan pada tanggal yang Anda pilih.

 

Namun tentu saja, skor langsung sepak bola adalah hal yang menjadi andalan IndoScore. Lewat IndoScore, Anda akan merasakan pengalaman berbeda dalam mencari tahu informasi terkait pertandingan sepak bola. Akan tetapi, Anda juga bisa memantau skor langsung olahraga lainnya melalui IndoScore, dan terkait olahraga apa saja yang bisa Anda temukan di IndoScore.


Liga-liga sepak bola ternama Eropa sudah pasti tersedia di IndoScore. Mulai dari Liga Champions, Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, Liga Prancis, sampai kompetisi lainnya termasuk Liga Indonesia tersedia skor langsungnya di IndoScore. Salah satu olah raga favorit masyarakat Indonesia Bulutangkis atau badminton juga tersedia hasil update-nya. Selain karena olahraganya yang sudah mendunia, atlet-atlet Indonesia pun kerap mencetak prestasi level internasional di cabang olahraga bulutangkis.