.
Sementara itu Bandara Pantar di Alor, dibangun untuk menciptakan konektivitas di Alor yang merupakan daerah terluar di NTT. Bandara yang bisa didarati pesawat jenis grand caravan ini, dapat menampung hingga 35 ribu penumpang per tahun. Bandara yang dibangun dengan APBN Rp103 miliar itu, memiliki fasilitas sisi udara berupa landas pacu 900 meter x 30 meter dan apron 70 meter x 65 meter. Pada sisi darat, terdapat gedung terminal penumpang seluas 800 meter per segi.
"Saya sampaikan terima kasih kepada kepada pemerintah provinsi, pemerintah kabupaten dan DPRD provinsi serta DPRD kabupaten, tokoh adat dan masyarakat di wilayah kedua bandara tersebut, atas dukungan dan kerja sama yang luar biasa dalam pembangunan kedua bandara ini," kata Budi Karya Sumadi. ***
Related News

Sri Mulyani: Perang Dagang Bikin ASEAN Makin Kuatkan Kerjasama

Melejit Rp43.000, Harga Emas Antam Makin Dekati Rp1,9 Juta per Gram

Mudahkan WP, Pemprov DKI Terapkan Sistem Pajak Melalui E-TRAPT

Tambah Porsi, Softbank Ventura Kini Kuasai 7,82 Persen Saham NANO

Resmikan Kantor Baru di Jakarta, Ini Komitmen Doo Financial

Luas Tanam Bertambah, Mentan Yakin Target Produksi Beras Tercapai