Gelar RUPST, KB Bank Catat Pertumbuhan Kredit Baru Rp9 Triliun

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) KB Bank untuk tahun buku 2023, di Jakarta, Jumat (28/6/2024). dok. KB Bank.
Dewan Komisaris
Komisaris Utama: Jerry Marmen
Wakil Komisaris Utama: Seng Hyup Shin*
Komisaris: Nanang Supriyatno
Komisaris Independen: Stephen Liestyo
Komisaris Independen: Tippy Joesoef
Komisaris Independen: Hae Wang Lee
Direksi
Direktur Utama: Woo Yeul Lee
Wakil Direktur Utama: Robby Mondong
Direktur: Dodi Widjajanto
Direktur: Henry Sawali
Direktur: Jung Ho Han
Direktur: Jang Hyuk Im*
Direktur: Helmi Fahrudin
*): Terhitung efektif sejak ditetapkan oleh Perseroan setelah memenuhi semua persyaratan yang diatur dalam POJK Nomor 27/POJK.03/2016 tentang Penilaian Kemampuan dan Kepatutan Bagi Pihak Utama Lembaga Jasa Keuangan, POJK Nomor 37/POJK.03/2017 tentang Pemanfaatan Tenaga Kerja Asing dan Program Alih Pengetahuan di Sektor Perbankan dan/atau peraturan perundang-undangan lainnya yang berlaku. ***
Related News

Malindo Feedmill (MAIN) Bagi Dividen Rp145M, Yield 8,5 Persen

Unggul Indah (UNIC) Bagikan Dividen Rp448 per Lembar, Cek Jadwalnya

CLEO Milik Hermanto Tanoko Bangun 3 Pabrik Air Minum Rp500M

Emiten Broker Boy Thohir Tawarkan Obligasi Rp700M Buat Modal

Pengendali ISSP Borong Lagi 11.1 Juta Lembar, Ada Tujuan?

Sahamnya di FCA, Emiten Busana Muslim Ini Mau Bagikan Dividen