EmitenNews.com -Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di BEI hingga penutupan perdagangan akhir pekan ini JUmat (1/10) anjlok 0,92% atau 58,1 poin ke 6.228,84.
Total volume transaksi bursa mencapai 22,66 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 31,38 triliun. Sebanyak 303 saham turun harga. Ada 203 saham yang menguat dan 151 saham flat.
Investor asing mencatat net sell Rp 10,52 triliun.Namun net sell asing terjadi di pasar negosiasi, yakni hingga Rp 11,87 triliun. Sedangkan di pasar reguler investor asing justru mencatat net buy Rp 1,36 triliun.
Saham-saham dengan penjualan bersih terbesar asing adalah PT Solusi Tunas Pratama Tbk (SUPR) Rp 12,2 triliun, PT Sinar Mas Multiartha Tbk (SMMA) Rp 68,7 miliar, dan PT ABM Investama Tbk (ABMM) Rp 55 miliar.
Saham-saham dengan pembelian bersih terbesar asing adalah PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) Rp 690 miliar, PT United Tractors Tbk (UNTR) Rp 325,7 miliar, dan PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Rp 142,6 miliar.
Top gainers LQ45 hari ini adalah:
PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) 7,56%
PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) 6,61%
PT PP Tbk (PTPP) 5,50%
Top losers LQ45 terdiri dari:
Related News
Wall Street Libur, IHSG Cenderung Koreksi
IHSG Potensial Rebound, Jala Saham PTBA, SCMA, dan LSIP
Menguat Terbatas, IHSG Uji Level 7.370
Sistem Keuangan Berkelanjutan Berbasis ESG Hadapi Berbagai Tantangan
Bank BJB (BJBR) Raih 2 Penghargaan Dalam Bidang ESG dan GCG
Kondisi Menantang, BTN Kuartal III 2024 Catat DPK Rp370,7 Triliun