Road Show Tabungan BTN Bisnis, Permudah Transaksi Pengusaha Jalankan Bisnisnya
Direktur Distribution & Funding Bank BTN Jasmin bersama mantan atlet bulutangkis Indonesia Alan Budi Kusuma secara simbolis memberikan hadiah kepada para pemenang Badminton Tournament pada acara Road Show Tabungan BTN Bisnis di Pasar Tanah Abang, Jakarta, Sabtu (23/9/2023).
EmitenNews.com - Direktur Distribution & Funding Bank BTN Jasmin bersama mantan atlet bulutangkis Indonesia Alan Budi Kusuma secara simbolis memberikan hadiah kepada para pemenang Badminton Tournament pada acara Road Show Tabungan BTN Bisnis di Pasar Tanah Abang, Jakarta, Sabtu (23/9/2023).
Road Show Tabungan BTN Bisnis di Tanah Abang ini diharapkan dapat mempermudah transaksi pengusaha dalam menjalankan bisnisnya.
Tabungan BTN Bisnis dilengkapi dengan fitur limitasi transaksi yang tinggi untuk transfer, detail transaksi tabungan, free biaya transfer dan kedepannya akan dilengkapi internet banking business. ***
Related News
ARTO Gulirkan MESOP Rp124,52 Miliar
TAPG Banjir Dividen Ratusan Miliar dari Anak Usaha
Duduki Papan Bergengsi Pasar OTC, Ini Reaksi Bos MEDC
Genggam Mayoritas Saham SGRO, Grup Posco Korsel tetap Tender Wajib
Direktur Lion Metal Works (LION) Mundur!
Tiga Petinggi CYBR Lepas Rp1M, Saham Drop!





