Rogoh Rp75,8 Miliar, Pengendali Ini Borong Saham Roda Vivatex (RDTX) Rp6.700 per Lembar

EmitenNews.com - Salah satu pemegang saham utama PT Roda Vivatex Tbk (RDTX) yaitu Turniady Widjaja kembali menambah porsi kepemilikan sahamnya di RDTX sebanyak 11.321.300 lembar.
Wiriady Widjaja Corporate Secretary PT Roda Vivatex Tbk (RDTX) dalam keterangan resmi Selasa (24/ mengungkapkan Turniady Widjaja membeli sebanyak 11.321.300 lembar lembar saham RDRX secara beratahap pada harga Rp6.700 per lembar.
Dengan pembelian saham RDTX tersebut Turniady Widjaja diperkirakan merogoh dana sekitar Rp75,8 miliar.
"Tujuan dari pembelian saham RDTX adalah investasi,"katanya.
Pasca pembelian saham itu, kepemilikan Turniady Widjaja di RDTX bertambah menjadi 41.164.600 lembar atau 15,31%, dari sebelumnya sejumlah 45.969.900lembar saham atau 17,09 %.
Related News

Puasa Dividen, Pengelola CFC (PTSP) Mau Tambah 30 Gerai Tahun Ini

RUNS Minta Restu Lego Saham Treasuri, Ini Alasannya

Bos GEMA Borong Saham di Harga Terendah 5 Tahun, Ada Apa?

Komisaris & Direksi Green Power (LABA) Kompak Mundur!, Mengapa?

Sumber Mineral (SMGA) Ungkap Rencana Aksi Baru

Wakili Industri, SIG (SMGR) Huni Indeks IDX ESG Leaders