EmitenNews.com - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) pada hari ini, Rabu (1/2/2023) membuka status penghentian sementara (suspensi) perdagangan saham PT Bersama Zatta Jaya Tbk (ZATA) dan PT Indosterling Technomedia Tbk (TECH) di seluruh pasar.
Saham ZATA hingga penutupan perdagangan sesi I, Rabu (1/2/2023) ambles 3 poin hingga ARB atau turun 5,45 persen menjadi Rp52 per saham.
Sedangkan , saham PT Indosterling Technomedia Tbk (TECH) hingga penutupan sesi I, Rabu (1/2/2023) juga ditutup melemah -6,95% atau turun -95 point hingga sentuh autorejection bawah alias ARB di harga Rp1.270 per saham.
""Bursa meminta kepada pihak yang berkepentingan untuk selalu memperhatikan keterbukaan informasi yang disampaikan oleh Perseroan,"," tulis Kepala Divisi Pengawasan Transaksi BEI, Lidia M. Panjaitan, dan Kepala Divisi Pengaturan & Operasional Perdagangan BEI, Pande Made Kusuma Ari A., dalam dalam pengumumuman bursa, Selasa (31/1/2023).
Related News

Impack Pratama (IMPC) Suntik Modal Anak Usaha Puluhan Miliar

Bos TPIA Cicil Saham Jelang IPO Anak Usaha

Listing 10 Juli, OJK Putuskan Saham MERI sebagai Efek Syariah

Remala (DATA) Ungkap Sisa Dana IPO Masih Mengendap!

Emiten Asuransi Ini Jadwalkan Dividen Yield Jumbo, Minat?

Jelang Diakuisisi Asing, Bos KRYA Divestasi Miliaran Rupiah