Dharma Polimetal (DRMA) Pamerkan Sepeda Listrik Buatan Lokal
EmitenNews.com - PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA), emiten manufaktur yang bergerak pada komponen otomotif, memperkenalkan produk sepeda listrik dengan brand Polimetal Raynor Electric Bike.
Bekerja sama dengan komunitas Bike To Work, pameran yang diselengarakan di stasiun MRT Bundaran HI, Selasa (29/3/2022) tersebut diikuti oleh banyak pembuat sepeda. Terutama dari kalangan komunitas.
Sepeda listrik Raynor buatan Dharma mengandalkan Bataraz battery pack sebagai sumber tenaga listrik yang mampu mencapai 50 kilometer untuk sekali pengecasan selama empat jam. (Eko Hilman).***
Related News
IHSG Meroket ke Level 8.318, Ini Deretan Saham yang Bikin Cuan
Mentan Lapor Presiden: Produksi Beras 2025 Tertinggi dalam 5 Tahun
14 Tahun Nonaktif, Anjungan EZB Kini Hasilkan 374 Barel per Hari
Pemerintah Pastikan Kepatuhan Pelaku Usaha Minerba Lewat SIMBARA
Minta Maaf, Pertamina Siagakan Layanan Kompensasi Kualitas BBM
IHSG Rebound 0,26 Persen ke Level 8.263 di Sesi I





