Harga Emas Antam Melejit Lagi Rp28.000 per Gram

Emas Aneka Tambang (Antam)
EmitenNews.com - Harga emas Aneka Tambang pada Jumat ini kembali melejit Rp28.000 per gram. Demikian pula harga buybacknya yang juga naik Rp28.000.
Menurut logammulia.com disebutkan, harga emas per gram Jumat ini berada di level Rp1.742.000 per gram naik dibandingkan dengan harga emas Kamis kemarin yang berada di level Rp1.714.000 per gram.
Sementara itu harga buyback emas pada Jumat ini berada di level Rp1.591.000 per gram naik dibandingkan dengan harga buyback emas Kamis kemarin yang berada di level Rp1.563.500 per gram.
Berikut rincian emas Antam hari ini:
Pecahan 1 gram Rp1.742.000
Pecahan 5 gram Rp8.485.000
Pecahan 10 gram Rp16.915.000
Pecahan 25 gram Rp42.162.000
Pecahan 50 gram Rp84.245.000
Pecahan 100 gram Rp168.412.000
Pecahan 250 gram Rp420.765.000
Pecahan 500 gram Rp841.320.000
Pecahan 1000 gram Rp1.682.600.000.(*)
Related News

Dirikan Anak Usaha, Modal Dasar Duta Intidaya (DAYA) Rp10 Miliar

Pengguna KRL Kini Bisa Bayar Pakai QRIS Tap, Saat Ini Baru Android

Bayar Kupon Obligasi Tahun 2023, Pegadaian Siapkan Rp6,2 Miliar

Pailit, Sritex (SRIL) Dikecualikan dari Wajib Pelaporan dan Pengumuman

Sejumlah Program Lintas Sektor Disiapkan untuk Dongkrak Pariwisata

Dampak Kebijakan Tarif AS, ICP Februari Diturunkan Jadi USD74,29/Barel