Harga Emas Antam Naik Lagi Rp5.000 per Gram

Emas Aneka Tambang (Antam)
EmitenNews.com - Harga emas Aneka Tambang (Antam) pada Jumat ini naik Rp5.000 per gram. Sedangkan harga buybacknya juga naik sebesar Rp6.000 per gram.
Dipantau dari logammulia.com harga emas Antam Jumat ini berada di level Rp1.779.000 per gram. Naik dibandingkan harga emas Kamis kemarin yang berada di level Rp1.774.000 per gram.
Sementara harga buyback emas hari ini berada di level Rp1.630.000 per gram. Naik dibandingkan harga buyback emas Kamis kemarin yang berada di level Rp1.624.000 per gram.
Berikut rincian emas Antam hari ini:
Pecahan 1 gram Rp1.779.000
Pecahan 5 gram Rp8.670.000
Pecahan 10 gram Rp17.285.000
Pecahan 25 gram Rp43.087.000
Pecahan 50 gram Rp86.095.000
Pecahan 100 gram Rp172.112.000
Pecahan 250 gram Rp430.015.000
Pecahan 500 gram Rp859.820.000
Pecahan 1000 gram Rp1.719.600.000.(*)
Related News

Sang CEO Pastikan, Struktur Lengkap Danantara Diumumkan Senin

Perkuat Literasi Keuangan, Ini Tugas Khusus Bank BUMN dari Presiden

Varnion-Djarum Group Targetkan Jadi Pemain Utama Industri Hospitality

Libur Lebaran 2025, Penerbangan Internasional Lebih Dominan

Generali Indonesia Luncurkan GEN Pro untuk Perluas Akses Asuransi

Stok BBM Cukup untuk Penuhi Kebutuhan 18-21 Hari ke Depan