Intip! Susunan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran
Presiden RI Prabowo Subianto kala mengumumkan jajaran kabinet merah putih. FOTO - ISTIMEWA
EmitenNews.com - Presiden Prabowo Subianto menetapkan wakil menteri (wamen) Kabinet Merah Putih. Itu diumumkan di Istana Kepresidenan Jakarta, Minggu, 20 Oktober 2024 malam ini. Prabowo menambah sejumlah wakil menteri kabinet merah putih.
Salah satu posisi wakil menteri baru yaitu Wakil Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan. So, daftar wakil menteri kabinet merah putih menjadi sebagai berikut.
Wamen Koordinator Bidang Politik dan Keamanan: Lodewijk Freidrich Paulus
Wamen Koordinator Hukum HAM Imigrasi dan Pemasyarkatan: Otto Hasibuan
Wamen Setneg: Bambang Eko Suhariyanto, Juri Ardiantoro
Wamendagri: Bima Arya Sugiarto, Ribka Haluk
Wamenlu: Armanatha Nasir, Anis Matta, Arief Hafas Oegroseno
Wamenhan: Donny Ermawan Taufanto
Wamenag: Romo Syafii
Wamen Hukum: Eddy Hiariej
Wamen Imigrasi dan Pemasyarakatan: Silmi Karim
Wamen HAM: Mugianto
Wamenkeu: Thomas Djiwandono, Suahasil Nazara, Anggito Abimanyu
Wamen Dikdasmen: Fajar Riza Ul Haq, Atip Latifulhayat
Wamen Dikti Sains dan Teknologi: Fauzan, Stella Christie
Wamen Kebudayaan: Giring Ganesha
Wamen Kesehatan: Dante Saksono
Related News
Di Pengadilan Sahroni Ungkap Kasus Penjarahan Rumahnya, Rugi Rp80M
Anggaran Rp254 Juta, 98 Tiang Monorel Jakarta Mulai Dibongkar Rabu
Antisipasi Banjir, Pramono Pilih Opsi Modifikasi Cuaca Mulai Hari Ini
KKP Nilai Penerapan Sanksi Efektif Tekan Pelanggaran Impor Perikanan
Jatim Peringkat Teratas Satu Data Indonesia 2025, Ungguli DIY dan DKI
Kasus Pengurangan Pajak, KPK Geledah Kantor DJP Kemenkeu





