Outlook Stabil, Peringkat Nasional Jangka Panjang BFI Finance (BFIN) Naik ke 'AA-(idn)

Penyangga Likuiditas yang Memadai: Kami yakin BFI dapat mempertahankan cakupan likuiditas yang memuaskan, didukung oleh kesenjangan maturitas aset-liabilitas yang positif yang memiliki tingkat ketahanan terhadap tekanan, dan sejumlah besar fasilitas pendanaan komitmen yang belum digunakan. BFI memiliki profil cakupan likuiditas yang memadai sebesar 300% pada tahun 2022, yang diukur dengan (kas + fasilitas komitmen yang belum ditarik + arus kas masuk piutang yang diharapkan dalam satu tahun) / pembayaran utang yang diharapkan dalam satu tahun.
Related News

Komisaris GPSO Priscilla Vikananda Lepas Seluruh Saham Miliknya

CBRE Pastikan Gelar RUPSLB pada 27 Oktober 2025

PNGO Bagikan Dividen Interim Rp130 Per Saham, Yield 5,35%

CNKO Klarifikasi ke BEI Terkait Pembekuan Izin Tambang Anak Usaha

Induk Asal Jepang Perdana Borong 36 Juta Saham SOSS

Pengelola Bioskop CGV (BLTZ) Beberkan Strategi Bisnis di 2026