Pegadaian Siapkan Rp2,2 Triliun untuk Lunasi Obligasi Jatuh Tempo

Pegadaian menyampaikan bahwa BUMN itu telah menyiapkan dana dalam rangka untuk pelunasan Obligasi berkelanjutan V tahun tahap IV 2023 Seri A.
EmitenNews.com - Pegadaian menyampaikan bahwa BUMN itu telah menyiapkan dana dalam rangka untuk pelunasan Obligasi berkelanjutan V tahun tahap IV 2023 Seri A.
Kepala Divisi Treasuri Pegadaian, Luh Putu Andarini, dalam keterangan tertulisnya Senin (8/7) mengungkapkan bahwa perseroan telah menyiapkan dana sebesar Rp2.205.135.000.000 untuk Pembayaran Obligasi yang akan jatuh tempo pada tanggal 4 September 2024.
"Dana pelunasan ini berasal dari fasilitas pinjaman perbankan," paparya.
Dalam penuturannya Luh menambahkan proyeksi sisa plafon perbankan per Agustus 2024 cukup untuk melunasi surat utang tersebut.(*)
Related News

OP Pangan Murah Salurkan 2.853 Ton Komoditas Selama Ramadan

Maanfaatkan Pasar Mamin, ITPC Meksiko Fasilitasi Business Matching

Malaysia Cabut Bea Masuk Anti Dumping Serat Selulosa Asal Indonesia

PLN Pertahankan Status Siaga Kelistrikan Hingga 11 April

Kemenperin Rilis Peta Jalan Hilirisasi untuk Pacu Swasembada Aspal

Investasi Tembus Rp206 Triliun, Industri Agro Serap 9,3 Juta Naker