Penjualan Turun di Kuartal I, Alkindo (ALDO) Optimis Kedepan Bisnis Kertas Coklat Cerah
Direktur Utama ALDO, H, Sutanto, menambahkan, "Kami bersemangat dengan prospek ke depan, terutama dengan mesin baru yang baru terinstal pada bulan Februari 2023. Mesin ini akan menjadi katalisator bagi pertumbuhan kami, di mana kami akan mengalami peningkatan volume penjualan hingga tiga kali lipat.
Kami juga akan terus mengembangkan produk-produk baru yang lebih ramah lingkungan karena kami yakin bahwa ke depannya pasar packaging akan terus berkembang seiring dengan perkembangan teknologi dan pertumbuhan konsumsi masyarakat. Kami berkomitmen untuk terus berinovasi dan memberikan solusi kemasan yang terbaik dan tetap ramah lingkungan untuk pelanggan kami." katanya.
Related News
Genjot Eksplorasi, AMMN Habiskan USD3,03 Juta Pada Kuartal IV 2025
Kejar Cadangan Baru, TINS Gelontorkan Rp42,7 Miliar
Pengendali Gaspol Rencana Go Private, Free Float META Semakin Mini
Labeli Obligasi TPIA Rp6 Triliun idAA-, Ini Alasan Pefindo
Private Placement, Pengendali FOLK Lego Jutaan Lembar Harga Diskon
Entitas UNTR Eksplorasi di Sibolga, Periksa Berikut Hasilnya





