Per 1 Januari 2024, PT Pertamina Turunkan Harga BBM Non-subsidi
EmitenNews.com - PT Pertamina (Persero) menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) non-subsidi mulai 1 Januari 2024. Penurunan harga ini mencakup sejumlah jenis BBM seperti Pertamax, Pertamax Turbo, Dexlite, Pertamax Green, dan Pertamina Dex.
"Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum sebagai implementasi Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022, yang merupakan perubahan dari Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 mengenai Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum, baik Jenis Bensin maupun Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," demikian disampaikan oleh Pertamina pada Minggu (31/12/2023).
Berikut adalah daftar harga baru BBM Non Subsidi per 1 Januari 2024:
Provinsi Aceh
Pertamax Rp13.200 dari sebelumnya Rp13.650
Pertamax Turbo Rp14.400 dari sebelumnya Rp15.350
Dexlite Rp14.550 dari sebelumnya Rp15.550
Pertamina Dex Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.200
Free Trade Zone (FTZ) Sabang
Pertamax Rp12.100 dari sebelumnya Rp12.550
Dexlite Rp13.200 dari sebelumnya Rp14.100
Provinsi Sumatera Utara
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi Sumatera Barat
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi Riau
Pertamax Rp13.800 dari sebelumnya Rp14.250
Pertamax Turbo Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.050
Dexlite Rp15.250 dari sebelumnya Rp16.250
Pertamina Dex 15.800 Rpdari sebelumnya Rp16.900
Provinsi Kepulauan Riau
Pertamax Rp13.800 dari sebelumnya Rp14.250
Pertamax Turbo Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.050
Dexlite Rp15.250 dari sebelumnya Rp16.250
Pertamina Dex 15.800 Rpdari sebelumnya Rp16.900
Free Trade Zone (FTZ) Batam
Pertamax Rp12.600 dari sebelumnya Rp13.050
Pertamax Turbo Rp13.500 dari sebelumnya Rp14.500
Dexlite Rp13.800 dari sebelumnya Rp14.800
Pertamina Dex Rp14.400 dari sebelumnya Rp15.400
Provinsi Jambi
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi Bengkulu
Pertamax Rp13.800 dari sebelumnya Rp14.250
Pertamax Turbo Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.050
Dexlite Rp15.250 dari sebelumnya Rp16.250
Pertamina Dex Rp15.800 dari sebelumnya Rp16.900
Provinsi Sumatera Selatan
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi Bangka Belitung
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi Lampung
Pertamax Rp13.500 dari sebelumnya Rp13.950
Pertamax Turbo Rp14.750 dari sebelumnya Rp15.700
Dexlite Rp14.900 dari sebelumnya Rp15.900
Pertamina Dex Rp15.450 dari sebelumnya Rp16.550
Provinsi DKI Jakarta
Pertamax Rp12.950 dari sebelumnya Rp13.350
Pertamax Turbo Rp14.400 dari sebelumnya Rp15.350
Dexlite Rp14.550 dari sebelumnya Rp15.550
Pertamina Dex Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.200
Pertamax Green 95 Rp13.900 dari sebelumnya Rp14.900
Provinsi Banten
Pertamax Rp12.950 dari sebelumnya Rp13.350
Pertamax Turbo Rp14.400 dari sebelumnya Rp15.350
Dexlite Rp14.550 dari sebelumnya Rp15.550
Pertamina Dex Rp15.100 dari sebelumnya Rp16.200
Related News
IHSG Akhir Pekan Ditutup Naik 0,77 Persen, Telisik Detailnya
BKPM: Capai Pertumbuhan 8 Persen Butuh Investasi Rp13.528 Triliun
Hati-hati! Dua Saham Ini Dalam Pengawasan BEI
BTN Raih Predikat Tertinggi Green Building
IHSG Naik 0,82 Persen di Sesi I, GOTO, BRIS, UNVR Top Gainers LQ45
Perkuat Industri Tekstil, Wamenkeu Anggito Serap Aspirasi Pengusaha