Perdagangan Meningkat 32 Persen, RI Ajak Kanada Perkuat Kerja Sama
Dalam pertemuan tersebut, turut dibahas persiapan menuju Pertemuan Menteri ke-12 WTO. Mendag Kanada menyampaikan bahwa fokus kerja sama perdagangan Kanada saat ini antara lain terkait standar, lingkungan, dan tenaga kerja.
“Kami melihat standar produk yang tinggi merupakan pelayanan yang baik untuk konsumen. Standar produk yang baik di sini bukan hanya dilihat dari segi kualitas barang itu sendiri, melainkan kami melihat secara keseluruhan dari proses produksi yang melibatkan tenaga kerja yang ahli sampai kepada kontribusinya kepada lingkungan,” jelas Menteri Ng.(fj)
Related News
Posisi Utang LN Indonesia Triwulan III Turun USD7,9 Miliar
Utang LN Swasta Terbesar di Sektor Industri Pengolahan dan Keuangan
OJK Yakinkan Redenominasi Takkan Ganggu Fundamental Ekonomi
Harga Emas Antam Hari ini Naik Rp3.000 per Gram
Harga Emas dan Perak Picu Penurunan HPE Konsentrat Tembaga
Serahkan Dokumen Ini, PBB Puji Setinggi Langit Indonesia





