Terima Pengunduran Mirza Adityaswara, RUPS TOWR Angkat John Aristianto jadi Komisaris

Ilustrasi PT. Sarana Menara Nusantara Tbk. (TOWR). dok. EmitenNews.
Komisaris Independen : Kusmayanto Kadiman
Komisaris Independen : John Aristianto Prasetio
Rapat Umum Pemegang Saham Telah memenuhi kuorum. Karena dihadiri oleh pemegang saham yang mewakili 36.285.006.645 saham atau 72,863% dari seluruh saham dengan hak suara yang sah yang telah dikeluarkan oleh Perseroan, sesuai Anggaran Dasar Perseroan dan Peraturan Perundangan yang berlaku. ***
Related News

Komisaris WIDI Lego 15 Juta Saham di FCA, Alasannya Mengejutkan!

Asuransi Digital (YOII) Parkir Separuh Dana IPO di Deposito

Logisticsplus (LOPI) Ungkap Raih Kontrak dari Pertamina Rp150M

WIKA Gelar RUPSLB 6 Agustus, Agenda Ganti Pengurus!

BRI Menuju Bank Paling Menguntungkan di Asia Tenggara

Empat Petinggi Bank Jatim (BJTM) Borong Saham Dibawah, Sinyal Apa?