30 Perusahaan Antri IPO, 4 Diantaranya Sudah Masuk Fase Book Building Nih
Berdasarkan pantauan EmitenNews.com dalam e-IPO BEI terdapat beberapa calon emiten yang telah masuk fase book building seperti PT Champ Resto Indonesia Tbk (ENAK), Sektor Consumer Cyclicals, Periode Book Building 12 Jan 2022 - 20 Jan 2022, Rentang Harga Book Building Rp 800 - Rp 950 dan Saham Ditawarkan 6.666.660 Lot.
PT Mitra Angkasa Sejahtera Tbk (BAUT) Sektor Consumer Cyclicals, Periode Book Building 04 Jan 2022 - 10 Jan 2022, Rentang Harga Book Building Rp 100 - Rp 110 dan Saham Ditawarkan 14.500.000 Lot.
PT Autopedia Sukses Lestari Tbk (ASLC), Sektor Consumer Cyclicals, Periode Book Building, 29 Dec 2021 - 05 Jan 2022, Rentang Harga Book Building Rp 200 - Rp 276 dan Saham Ditawarkan 25.492.710 Lot.
PT Net Visi Media Tbk (NETV) Sektor Consumer Cyclicals, Periode Book Building 27 Dec 2021 - 03 Jan 2022, Rentang Harga Book Building Rp 190 - Rp 196 dan Saham Ditawarkan 7.653.061 Lot.
Related News
OJK Awasi Ketat Pinjol KoinP2P, Ini Alasannya
Pendapatan dan Laba JSPT Kompak Menguat per September 2024
IDX Gelar Ring the Bell for Climate & Closing Ceremony
IHSG Turun Tipis di Sesi I, ISAT, TLKM, ESSA Top Losers LQ45
Hasil Survei, BI Tangkap Sinyal Penghasilan Warga Bali Tumbuh Positif
BEI Pangkas Syarat NAB Pencatatan Reksa Dana Jadi Rp1M, Ini Tujuannya