75 Tahun, BTN Gelar Round Road to BTN JAKIM 2025

Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu bersama Gubernur DKI Jakarta Terpilih Pramono Anung bersalaman dengan peserta BTN Run dalam rangka Road to BTN Jakarta International Marathon (JAKIM) 2025 di Jakarta, Minggu (9/2). (Foto: Endang Muchtar)
EmitenNews.com - Bank BTN menggelar marathon Round Road to BTN JAKIM 2025 Minggu 9 Februari 2025.
BTN JAKIM Run 2025 ini digelar dalam rangka memeriahkan HUT BTN ke-75.
Di usia yang ke-75 BTN semakin memantapkan diri sebagai Bank Beyond Mortgage,” ungkap Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu Minggu (9/2).
Sebagai Bank Beyond Mortgage dapat memberikan kontribusi besar pada pertumbuhan ekonomi Indonesia melalui sektor perumahan dan 181 subsektor turunan ekosistem perumahan, tambah Nixon.
Related News

Yayasan Astra Ajak Pewarta Dalami Bisnis Kuliner Estetik

Pengacara Hotma Sitompoel Tutup Usia dalam Perawatan di RSCM Kencana

Open Tournament Domino Makassar 2025 Dibuka, Peserta Membeludak

Alami Pendarahan Otak, Legenda Musik Titiek Puspa Tutup Usia

BRI Siapkan Posko BUMN di Res Area Tol & Bandara untuk Arus Balik

Inspiratif! Desa BRILiaN Wunut Bagikan THR & Jaminan Sosial Warga