Berpotensi Kerek Ekspor Furnitur, Kemenperin Boyong IKM ke Pameran Internasional
Apabila upaya tersebut dijalankan, Dirjen IKMA optimistis, Indonesia bisa menjadi trendsetter dalam pengembangan produk furntur berbasis eco lifestyle.
“Selain itu, daya beli pasar terhadap produk furnitur dan kerajinan yang masih tinggi ini perlu untuk terus kita respons dengan penyediaan berbagai akses alternatif promosi produk, akses online yang dapat dilakukan melalui e-commerce, dan akses offline yang salah satunya melalui penyelenggaraan pameran JIFFINA 2022,” tandasnya.(fj)
Related News
Indonesia, Tantangan Pemberantasan Korupsi Butuh Komitmen Pemerintah
Dari CEO Forum Inggris, Presiden Raih Komitmen Investasi USD8,5 Miliar
Menteri LH Ungkap Indonesia Mulai Perdagangan Karbon Awal 2025
Polda Dalami Kasus Kabag Ops Tembak Kasat Reskrim Polres Solok Selatan
Ini Peran PTPP Dalam Percepatan Penyelesaian Jalan Tol Jelang Nataru
Keren Ini! Rencana Menaker, Gelar Bursa Kerja Setiap Pekan