“Apabila perusahaan (TikTok feat Tokopedia) dapat dieksekusi dengan baik maka GOTO akan dilihat sebagai proxy dari TikTok” tulis CLSA.
CLSA memberikan rekomendasi beli saham GOTO dengan target harga Rp 165. Sementara itu Ciptadana juga mempertahankan rating buy saham GOTO dengan target harga Rp 150. Terakhir Mandiri Sekuritas juga merekomendasikan beli dengan target harga Rp 108.
Related News
RUPSLB Mitra Tirta Buwana (SOUL) Pertahankan Dirut Ardianto Wibowo
Timah (TINS) Paparkan Kinerja Kuartal III 2024, Ini Detailnya
RMK Energy (RMKE) Tingkatkan Volume Jasa dan Penjualan Batu Bara
Golden Eagle (SMMT) Targetkan Penjualan Rp561,3M Tahun Ini
BEI Buka Gembok Saham KLIN Setelah Tiga Pekan Kena Suspensi
Entitas Lautan Luas (LTLS) Raih Fasilitasi Pembiayaan Rp40M