Diujung Delisting, Danasupra (DEFI) Ingin Beralih dari Leasing ke Bidang Investasi
Adapun posisi keuangan saat ini memang tidak dalam kondisi surplus dikarenakan pendapatan yang stagnan yang dihasilkan hanya dari debitur yang sudah ada dan akan terus tergerus oleh beban operasional yang berjalan.
"Namun perseroan tidak memiliki utang ataupun kewajiban kepada pihak lain," tambah Irianto.
Related News
RUPSLB Mitra Tirta Buwana (SOUL) Pertahankan Dirut Ardianto Wibowo
Timah (TINS) Paparkan Kinerja Kuartal III 2024, Ini Detailnya
RMK Energy (RMKE) Tingkatkan Volume Jasa dan Penjualan Batu Bara
Golden Eagle (SMMT) Targetkan Penjualan Rp561,3M Tahun Ini
BEI Buka Gembok Saham KLIN Setelah Tiga Pekan Kena Suspensi
Entitas Lautan Luas (LTLS) Raih Fasilitasi Pembiayaan Rp40M