Dukung Pembangunan Berkelanjutan, Sejumlah Perusahaan Meraih Penghargaan di Bidang CSR
Lalu ada juga factor sistem tata kelola CSR (terkait perencanaan, pelaksanaan, monitoring, pelaporan, dll). Serta kemudian, terkait inovasi program CSR unggulan, yang dapat menjadi contoh/dapat direkomendasikan kepada perusahaan lain.
Juga ada penghargaan kategori Top Leader on CSR Commitment 2023. Ini adalah penghargaan yang diberikan kepada pimpinan perusahaan yang dinilai berkomitmen tinggi dalam mendukung kebijakan dan implementasi CSR di perusahaannya.
Related News
Usai Trading Halt, Polri Dalami Indikasi Pidana Terkait Saham Gorengan
Awali 2026, PTPP Peroleh Proyek Gedung Kejaksaan Agung Rp934,36 Miliar
Isu Cuaca Ekstrem Jadi Kambing Hitam Gagalnya Mitigasi Bencana
Kasus Virus Nipah Muncul di India, Menkes Budi Ingatkan Kita Soal Ini
Hadirkan Asuransi Perjalanan Berbasis Digital, Amanyaman Gandeng MSIG
Danantara Suarakan Percepatan Demutualisasi BEI





