Dukung SDGs, Akses e-Statement melalui OCTO Mobile dari CIMB Niaga
EmitenNews.com - Nasabah mengakses e-statement atau catatan mutasi rekening dalam bentuk salinan digital di Super App OCTO Mobile dari CIMB Niaga di Jakarta, Rabu (2/3/2022).
Melalui OCTO Mobile, nasabah bisa mengakses e-statement hingga enam bulan terakhir secara lebih cepat, dari mana saja dan kapan saja, serta tanpa dikenakan biaya.
Solusi ini sejalan dengan komitmen CIMB Niaga untuk mendukung penerapan sustainable development goals (SDGs), termasuk dalam mengurangi jejak karbon dari penggunaan kertas. (Eko Hilman). ***
Related News
IHSG Akhir Pekan Ditutup Naik 0,77 Persen, Telisik Detailnya
BKPM: Capai Pertumbuhan 8 Persen Butuh Investasi Rp13.528 Triliun
Hati-hati! Dua Saham Ini Dalam Pengawasan BEI
BTN Raih Predikat Tertinggi Green Building
IHSG Naik 0,82 Persen di Sesi I, GOTO, BRIS, UNVR Top Gainers LQ45
Perkuat Industri Tekstil, Wamenkeu Anggito Serap Aspirasi Pengusaha