Indah Kiat Pulp & Paper (INKP) Kantongi Dividen dari Anak Usaha USD2,38 Juta
EmitenNews.com - Indah Kiat Pulp & Paper Tbk. (INKP) menyatakan telah kantongi pendapatan dividen dari anak usahanya yaitu Imperial Investment Limited pada tanggal 15 Desember 2021.
Heri Santoso Direktur/Corporate Secretary Indah Kiat Pulp & Paper Tbk. (INKP) Rabu(15/12) menyampaikan bahwa perseroan telah menerima dividen dari Imperial Investment Limited sebesar USD2.389.437.
Heri menambahkan "Atas penerimaan diividen dari anak usaha tersebut tidak ada dampak kejadian, informasi atau fakta material tersebut terhadap kegiatan operasional, hukum, kondisi keuangan atau kelangsungan usaha INKP ,"pungkasnya.
Related News
MEDC Siap Lunasi Obligasi Rp476,3 M, Telisik Sumber Dananya
Pendapatan Oke, Laba NCKL Kuartal III 2024 Tembus Rp4,83 Triliun
Transaksi Beres, Menantu Megawati Siap Tender Wajib Saham MINA
Harga Miring, Sejahtera Raya Repo 55 Juta Saham IMAS Rp652 per Helai
Melejit 42,98 Persen, SMRA Kuartal III 2024 Raup Laba Rp933,7 Miliar
Diskon! Tencent Lego 251,66 Juta Saham FILM Rp1.200 per Lembar