Intiland Development (DILD) Raih 4 Penghargaan PropertyGuru Indonesia Property Award 2021
EmitenNews.com - PT Intiland Development Tbk (DOLD) meraih empat penghargaan di ajang PropertyGuru Indonesia Property Awards 2021. Intiland dinobatkan sebagai The Best Sustainable Developer di Indonesia, Special Recognition in Sustainable Design & Construction, serta Special Recognition in ESG. Sedangkan proyek DUO meraih penghargaan The Best Mid End Housing Development Greater Jakarta.
Tropi penghargaan diserahkan oleh Herry Trisaputra Zuna, Dirjen Pembiayaan infrastruktur Kementerian PUPR kepada Direktur Pengembangan Bisnis PT Intiland Development Tbk Permadi Indra Yoga dan Theresia Rustandi selaku Corporate Secretary Intiland di acara gala dinner yang digelar di Jakarta, 30 November 2021. (Eko Hilman). ***
Related News
Bos BEI Sebut Ada Dua IPO Lighthouse di Awal 2026, Siapa Saja?
Beda Nasib Dua Saham Penghuni Terlama Papan Pemantauan Khusus
Melihat Lagi Gerak DCII dan DSSA, Saham dengan Harga Tertinggi per Lot
Ungguli Bursa Malaysia, IHSG Terbaik Ketiga ASEANĀ
POPSI Khawatir Kenaikan Pungutan Ekspor Lemahkan Daya Saing Sawit RI
TKDN Industri Hulu Migas Hingga 2025 Setara Rp388 Triliun





