Kabar Gembira dari Arab Saudi, Indonesia dapat Tambahan 20 Ribu Kuota Jemaah Haji

Presiden Joko Widodo bersama Perdana Menteri (PM) Arab Saudi Mohammed bin Salman al-Saud (kanan). dok. Setpres RI.
??????
Kondisi ini akan menjadi sebuah masalah, mengingat tahun depan porsi jamaah calon haji lanjut usia (lansia) masih tinggi. Dengan 4.200 petugas untuk 221 ribu jemaah saja tahun ini, diakui pelayanan kurang maksimal. Apalagi kalau ada tambahan kuota 20 ribu jemaah seperti dijanjikan PM Arab Saudi kepada Presiden Jokowi itu.
Rencananya, Kemenag akan menggelar rapat bersama Kementerian Haji Arab Saudi untuk mempertanyakan hal tersebut. Menag akan menanyakan mengapa kuota petugas haji Indonesia dikurangi.***
Related News

Neraca Perdagangan RI Maret Catat Surplus USD4,33 M, Naik USD1,2 M

Hah? Harga Emas Antam Sudah Tembus Rp2 Juta per Gram!

Bertemu Konsumen Meikarta, Menteri PKP Undang James Riady Rabu Ini

Krakatau Steel (KRAS) Dorong Produksi Baja Tahan Gempa

Lebaran Usai, Masyarakat Buru Emas untuk Investasi

BEI Keluarkan Pengumuman Penting pada Saham Emiten Menara Ini