Kursinya Direbut, Arsjad Rasjid Cerita Ada 3 Kali Upaya Munaslub Kadin

Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid (tengah) di antara koleganya. dok. BeritaSatu.
"Ini kan urusan internal Kadin sebenarnya, dan sudah diselesaikan dengan keputusan Munaslub yang ada," kata politikus Partai Gerindra itu kepada wartawan, di Kantor Kadin Indonesia, Kuningan, Jakarta, Minggu (15/9/2024).
Menurut Supratman, Kemenkumham mewakili pemerintah mengikuti aturan yang ada di setiap lembaga seperti Kadin. Ia menyatakan, digelarnya Munaslub dengan melengserkan Arsjad Rasjid sebagai Ketua Umum Kadin merupakan kehendak mayoritas anggota Kadin. ***
Related News

Indonesia Jajaki Pasar Ekspor Pertanian Global Lewat UEA

Harga Emas Antam Naik Rp23.000 per Gram

Ini Klarifikasi Komdigi Soal Isu Pembatasan Ongkir Gratis

Libur Panjang Waisak Dongkrak Okupansi Hotel InJourney

Dukung Diversifikasi Ekspor, LPEI Luncurkan Buku 'Road to Rotterdam'

Kontribusi Ekonomi Syariah Indonesia Masih di Bawah 10 Persen