Dalam skenario kenaikan harga barang pokok di masa depan, MIDI nampaknya memiliki fleksibilitas biaya dan kualitas laba yang lebih tangguh untuk melindungi kepentingan investor dibandingkan sang kakak yang kini harus berjibaku mengasuh Lawson di tengah tekanan margin ritel yang kian menyempit.

Disclaimer: Keputusan investasi sepenuhnya milik Anda, riset ini adalah instrumen edukasi, bukan instruksi transaksi.