MIND ID dan ANTAM Kolaborasikan TJSL Multiheliks Untuk Bantu Masyarakat di Pulau Buru
"Kegiatan ini tidak hanya membuktikan komitmen grup MIND ID dan ANTAM pada aksi nyata program TJSL, khususnya di Pulau Buru, Maluku. Hal ini sejalan dengan peta jalan keberlanjutan MIND ID melalui pilar _Community and Society_ dimana perusahaan ikut mendukung kesejahteraan masyarakat dan pilar _Environment and Climate Change_ atau turut mengurangi dampak lingkungan," kata Nur Hidayat.
Alhasil, kata dia, melalui kerja-kerja keberlanjutan tersebut bisa mewujudkan tujuan mulia MIND ID yakni melakukan eksplorasi sumber daya alam untuk membangun peradaban, kemakmuran dan masa depan yang lebih cerah. "Ya, sesuai dengan noble purpose kami, We explore natural resources for civilization, prosperity, and a brighter future," katanya.
Related News
Jumlah Penumpang Angkutan Umum Hingga H+5 Natal 2025 Naik 6,57 Persen
Kasus Gagal Bayar, PPATK Blokir Rekening Dana Syariah Indonesia
Jaga Kelestarian SDA, Gubernur KDM Larang Tanam Sawit di Jawa Barat
Korupsi Pengadaan PJUTS, Polri Tetapkan 2 Eks Pejabat ESDM Tersangka
Kasus Pembiayaan Fiktif LPEI Rp728M, Polri Tetapkan Enam Tersangka
Bea Cukai Bebersih, 27 Pegawai Dipecat dan 33 Lagi Menyusul





