Mirae Asset Gelar HOTS Championship Season 12, Ini Tujuannya
manajemen PT Mirae Asset Sekuritas ketika membuka HOTS Championship Season 12 (HCS 12).
Di setiap pekan, hadiah akan diberikan kepada peserta dengan tingkat keuntungan transaksi (profit return rate) terbesar untuk peserta Premier League dan Champs League. Hadiah bagi profit return rate terbesar juga akan diberikan untuk hadiah final, bersama dengan peserta dengan nilai transaksi terbesar.
Dalam HCS 12 ini, Mirae Asset menawarkan hadiah hingga ratusan juta rupiah, bersama dengan undian berhadiah bersyarat (giveaway) dan kuis Instagram (Instagram Quiz) di akun miraeassetsekuritas_id.
Untuk ikut serta dalam HCS 12, pendaftaran dapat dilakukan oleh nasabah Mirae Asset hingga kompetisi berakhir, baik untuk peserta Equity League maupun Funds League. Syarat untuk mengikuti HCS 12 adalah bertransaksi menggunakan aplikasi HOTS Mirae Asset Sekuritas untuk peserta Equity League dan aplikasi NAVI untuk peserta Funds League, serta melakukan registrasi. Registrasi dapat dilakukan nasabah melalui aplikasi HOTS PC, Neo HOTS Mobile, atau di website hcs.miraeasset.co.id.
Waktu kompetisi Funds League memiliki rentang waktu yang lebih panjang dari Equity League. Equity League berlangsung dari 27 Mei 2024 hingga 19 Juli 2024, sedangkan Funds League dari 27 Mei 2024 hingga 27 November 2024. HCS 12 kali ini memiliki dua jenis kompetisi yaitu Endurance Challenge dan Sprint Challenge.
“Lebih panjangnya rentang waktu kompetisi Funds League HCS 12 terkait dengan horizon investasi reksa dana yang lebih panjang dibandingkan dengan transaksi saham yang lebih aktif,” ujar Arief.
Related News
IHSG Akhir Pekan Ditutup Naik 0,77 Persen, Telisik Detailnya
BKPM: Capai Pertumbuhan 8 Persen Butuh Investasi Rp13.528 Triliun
Hati-hati! Dua Saham Ini Dalam Pengawasan BEI
BTN Raih Predikat Tertinggi Green Building
IHSG Naik 0,82 Persen di Sesi I, GOTO, BRIS, UNVR Top Gainers LQ45
Perkuat Industri Tekstil, Wamenkeu Anggito Serap Aspirasi Pengusaha