Perusahaan Angkutan Laut Grup Bakrie (ALII) Gelar Book Building Rp268-278 per Lembar

Diketahui, Nalinkant yang menjabat sebagai komisaris utama juga memiliki saham ALII sebanyak 2,63% secara langsung. Nalinkant saat ini juga merupakan komisaris PT Darma Henwa Tbk. (DEWA), PT Bumi Resources Minerals Tbk. (BRMS) dan PT Mahakam Coal Terminal, anak usaha ALII. Dia juga sempat menduduki kursi jabatan di PT Bakrie & Brothers Tbk. (BNBR), PT Arutmin Indonesia (AI) dan PT Kaltim Prima Coal.
PT Ancara Logistics Indonesia (Perusahaan) didirikan pada tahun 2019 dengan tujuan utamanya adalah mengelola dan mendukung layanan logistik pertambangan dan pelayaran laut untuk tambang batu bara Perusahaan afiliasi yaitu PT Ade Putra Tanrajeng dan PT Guruh Putra Bersama.
Adapun perkiraan jadwal ipo sebagai berikut.
- Masa Penawaran Awal: 17 – 24 Januari 2024.
- Efektif: 31 Januari 2024.
- Masa Penawaran Umum: 1 – 5 Februari 2024.
- Penjatahan: 5 Februari 2024.
- Distribusi Saham secara Elektronik : 6 Februari 2024.
- Pencatatan Saham pada BEI: 7 Februari 2024.
Related News

Bakrie Capital Injeksi Energi Mega (ENRG) Rp338,4 M, Simak Detailnya

Impack Pratama (IMPC) Suntik Modal Anak Usaha Puluhan Miliar

Bos TPIA Cicil Saham Jelang IPO Anak Usaha

Listing 10 Juli, OJK Putuskan Saham MERI sebagai Efek Syariah

Remala (DATA) Ungkap Sisa Dana IPO Masih Mengendap!

Emiten Asuransi Ini Jadwalkan Dividen Yield Jumbo, Minat?