Rencana Pembangunan RDF di Jakarta Turunkan Kepercayaan Investor
“Sedangkan ITF merupakan carbon credit karena mengurangi emisi dan menerima insentif, jadi bagi saya RDF adalah solusi palsu transisi energi,” kata Bhima.
Sebelumnya Heru mengatakan, melalui perbaikan Perpres nomor 35 tahun 2018, penanganan sampah di Jakarta akan lebih fleksibel menyesuaikan kondisi di daerah masing-masing.
"Terkait fleksibilitas untuk menyelesaikan sampah, jadi pake teknologi apa aja sesuai dengan kondisi daerah masing-masing, misalnya Medan pakai apa, Jakarta cocoknya RDF ya RDF, Surabaya cocoknya pakai teknologi ITF, ya, silakan," jelasnya.
Related News
Awali 2026, PTPP Peroleh Proyek Gedung Kejaksaan Agung Rp934,36 Miliar
Isu Cuaca Ekstrem Jadi Kambing Hitam Gagalnya Mitigasi Bencana
Kasus Virus Nipah Muncul di India, Menkes Budi Ingatkan Kita Soal Ini
Hadirkan Asuransi Perjalanan Berbasis Digital, Amanyaman Gandeng MSIG
Danantara Suarakan Percepatan Demutualisasi BEI
OIS 2026 Jadikan Indonesia Hub Ekonomi Kelautan Global





