Sukses Terapkan ESG, Adaro Raih PROPER Ke-Enam Kalinya dari Kementerian LHK

Wapres K.H. Ma’ruf Amin menyerahkan penghargaan PROPER Emas yang diterima oleh Presiden Direktur Adaro, Priyadi. dok. Adaro.
Adaro juga melaksanakan berbagai program lingkungan dan kemasyarakatan lainnya demi meningkatkan standar hidup masyarakat sekitar. Salah satu pencapaian yang patut dibanggakan adalah percepatan penurunan stunting di tiga kabupaten area operasi Adaro pada tahun 2023.
Program ini akan diteruskan dan diperluas hingga mencakup enam kabupaten pada tahun 2024 dengan target untuk menurunkan angka stunting sampai di bawah 14%. ***
Related News

Telemedia dan Eka Mas Republik Lolos Seleksi Pita Frekuensi 1.4 GHz

Airlangga: Indonesia Bright Spot di Tengah Ketidakpastian Global

Presiden Minta Pemanfaatan DHE Dioptimalkan untuk Dorong Ekonomi

Menkeu ke DJPK: Itung Betul Kalau ada Permintaan Dana

Pemerintah Alokasikan Rp400 Triliun untuk Pembangunan Infrastruktur

Wush! Harga Emas Antam Hari ini Melesat Hingga Rp78 Ribu per Gram