Tambah Porsi, Soteria Investama Serok 15,7 Juta Saham TFAS Rp3.040 per Lembar
EmitenNews.com - PT Soteria Wicaksana Investama sebagai pengendali kembali menambah kepemilikannya di saham PT Telefast Indonesia Tbk (TFAS) pada 19 Desember 2022.
Risky Nayendra Direktur Telefast Indonesia Tbk (TFAS) dalam keterangan resmi Selasa (20/12) menyebutkan bahwa Soteria Wicaksana telah melakukan pembelian saham TFAS sebanyak 15.789.700 lembar pada harga Rp3.040 per saham.
" Tujuan transaksi tersebut realisasi Investasi status kepemilikan Saham Langsung" jelas Risky.
Pasca pembelia saham perusahaan Penjualan Produk Telekomunikasi dan Penyedia Jasa Platform Digital Sumber Daya Manusia tersebut Soteria Wicaksana Investama menggemgam saham TFAS sebanyak 154.073.700 lembar atau 9,24%
Related News
Kedoya Adyaraya (RSGK) Tarik Utang Rp200M dari BNGA
TRUK Ngegas! Pengendali hingga Komisaris Turun Tangan
4 Pentolan CSRN Kompak Mundur, Ada Apa?
BEI Telisik SOFA Terkait Tinggalkan Bisnis Inti
Tempo Scan (TSPC) Cetak Laba Tumbuh Rp1,13T di Q3-2025
8 Emiten Masuk Cum Date Dividen Interim Pekan Depan, Dua Yield Jumbo





