Volta Kalim Kurangi Emisi Karbon sebesar 3.300 Ton untuk Jarak Tempuh 100 Juta Kilometer
Volta akan terus berkontribusi untuk mewujudkan lingkungan yang bersih dan hijau dengan menawarkan solusi transportasi ramah lingkungan yang menghasilkan emisi lebih rendah dibandingkan dengan kendaraan dengan bahan bakar fosil.
Tak hanya itu, Volta juga mengembangkan infrastruktur sistem ganti baterai (SGB) yang telah mencapai 200 titik stasiun SGB, serta mengembangkan SGB yang menggunakan sumber daya berkelanjutan, yaitu teknologi panel surya.
Related News
Lion Metal Works Jaminkan Deposito Rp20 Miliar untuk Kredit Anak Usaha
DEWA Alihkan Operasi ke Armada Sendiri, Pacu Kenaikan Margin
Tahun 2025, Ini Sederet Capaian dan Kontribusi BRI (BBRI) untuk Negeri
Bank Aladin Incar Dana Rp2 Triliun dari Penerbitan Sukuk
PTPP Pacu Divestasi Anak Usaha Demi Perbaikan Arus Kas
WSKT Rampungkan Transaksi Set-Off Afiliasi, Utang Rp18,3 M Lunas!





