14 Bulan GOTO Habiskan Dana IPO Rp10,45 T, Sisa Rp3,12 T Mengendap Jadi Giro dan Deposito
Berikutnya, GOTO telah menghabiskan Rp2,154 triliun dari rencana Rp3,393 triliun untuk menambah modal PT Dompet Anak Bangsa.
GOTO juga telah mengirim dana IPO sebesar Rp274,86 miliar dari rencana IPO Rp678,72 miliar kepada Velox Digital Singapore Pte Ltd.
Unicorn tersebut juga telah menyuntik modal senilai Rp273,96 miliar dari rencana IPO sebesar Rp678,72 miliar kepada Go Viet Technology Trading Joint Stock.
Tapi, GOTO masih menyimpan seluruh dana setoran sebesar Rp678,72 miliar kepada PT Multifinance Anak Bangsa.
Sebaliknya, GOTO telah menggenapi rencana penyertaan modal pada PT Tokopedia sebesar Rp4,072 triliun.
Related News
SMRA Ungkap Transaksi Anak Usaha Rp231,8M
Emiten Milik Hapsoro (RATU) Cetak Laba Naik 28,1% di Kuartal III-2025
Carsurin (CRSN) Dapat Restu Tambah Bisnis Baru
DKFT Kena Sanksi OJK Terkait Pengalihan Saham Treasury!
TOTO Sebar Dividen Interim Rp103,2M, Telisik Jadwalnya
ELPI Tarik Pinjaman Rp76,8M dari Bank Mandiri, Ini Peruntukannya





