EmitenNews.com - PT Putra Mandiri Jembar Tbk. (PMJS) menyampaikan adanya transaksi afiliasi berupa pinjaman dana antara kedua anak usahanya pada tanggal 11 Desember 2023.
Le Putra Wakil Direktur Utama PMS dalam keterangan tertulisnya Rabu (13/12) menuturkan bahwa anak usaha PMJS yaitu PT Dipo Internasional Pahala Otomotif (DIPO) memberikan pinjaman sebesar Rp1,3 miliar kepada PT. Dipo Pahala Otomotif (DPO) dimana keduanya merupakan anak usaha PMJS.
"Pinjaman ini untuk mendukung kebutuhan biaya Operasional yang dibutuhkan sewaktu-waktu oleh DPO,"pungkasnya.
Related News

Impack Pratama (IMPC) Suntik Modal Anak Usaha Puluhan Miliar

Bos TPIA Cicil Saham Jelang IPO Anak Usaha

Listing 10 Juli, OJK Putuskan Saham MERI sebagai Efek Syariah

Remala (DATA) Ungkap Sisa Dana IPO Masih Mengendap!

Emiten Asuransi Ini Jadwalkan Dividen Yield Jumbo, Minat?

Jelang Diakuisisi Asing, Bos KRYA Divestasi Miliaran Rupiah