APEI Tetapkan Komite Ketua Umum Periode 2023-2026, Ini Sosoknya
Pengawas
Karman Pamurahardjo - Direktur Utama PT Profindo Sekuritas Indonesia
Lydia Trivelly Azhar - Direktur PT Buana Capital Sekuritas
Rudy Utomo - Direktur Utama PT Aldiracita Sekuritas Indonesia
APEI adalah Asosiasi Perusahaan Efek yang melakukan kegiatan sebagai Penjamin Emisi Efek dan/atau Perantara Pedagang Efek yang telah mendapat pengakuan dari OJK melalui Surat Keputusan Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-58/D.04/2017 tanggal 21 November 2017.
Saat ini sebanyak 117 Perusahaan Efek terdaftar sebagai Anggota APEI. Terdiri atas 94 Anggota Bursa dan 23 Non Anggota Bursa.
Sebelumnya Pengurus APEI periode tahun 2020 - 2023 adalah:
Komite Ketua Umum
- Fifi Virgantria PT MNC Sekuritas
- John C.P. Tambunan PT Ajaib Sekuritas Asia
- Karman Pamurahardjo PT Profindo Sekuritas Indonesia
- Rudy Utomo PT Aldiracita Sekuritas Indonesia
Related News
KPEI Sosialisasikan CCP PUVA dan Ajak Perbankan Menjadi Anggota
Eastspring Luncurkan Reksa Dana Indeks ESG Berbasis KEHATI
OJK Awasi Ketat Pinjol KoinP2P, Ini Alasannya
Pendapatan dan Laba JSPT Kompak Menguat per September 2024
IDX Gelar Ring the Bell for Climate & Closing Ceremony
IHSG Turun Tipis di Sesi I, ISAT, TLKM, ESSA Top Losers LQ45