EmitenNews.com - PT Bank Negara Indonesia (BBNI) telah mengeluarkan dana Rp128,02 miliar. Dana tersebut dikeluarkan untuk memuluskan aksi korporasi berupa pembelian kembali saham perseroan alias buyback.
Corporate Secretary BNI, Mucharom menjelaskan, dana tersebut digunakan untuk buyback saham perseroan maksimal 24,68 juta lembar. Periode pembelian saham buyback itu, dilakukan pada 21 Juli hingga 21 Oktober 2021.
Ia menegaskan, aksi buyback saham tersebut dilakukan seiring kondisi pasar mengalami fluktuasi secara signifikan. Oleh karena itu, pembelian saham perseroan dinilai perlu untuk menjaga gerak saham BNI tetap stabil di Pasar. (*)
Related News

Bangun Jalan Tol di Jatim, GGRM Suntik Modal Rp1,5T ke Anak Usaha

Global Sukses Solusi (RUNS) akan Lepas Saham Hasil Buyback, 27 Juni

Tugas Baru Eks Menko Jokowi, Muhadjir Effendy jadi Komut BSI (BRIS)

Perkuat Transisi Energi Hijau, KB Bank Dukung Industri Motor Listrik

Emiten Batu Bara Grup Sinarmas (GEMS) Bagikan Dividen Jumbo

Tabungan Pekerja Migran di BNI Melejit, Angkanya Bikin Kaget!