Luncurkan Produk Baru, Multi Medika (MMIX) Target Penjualan Naik 20 Persen di Kuartal I
Hal itu adalah strategi MMI untuk menambah brand awareness dan mengkokohkan bahwa MMI adalah salah satu pemain utama tidak hanya di dunia alat Kesehatan, tetapi di Industri FMCG dengan menggunakan IP (Intellectual Property / Kekayaan Intelektual). “Kami tidak hanya berhenti pada masker, karena seperti kita ketahui kebutuhan masker di tahun 2023 akan turun jika Covid sudah terkendali. Akan tetapi, ini adalah titik balik MMI untuk memulai produk-produk FMCG yang telah disiapkan bekerja sama dengan IP-IP dari Korea dan mancanegara”.
Positive Impact dari penggunaan IP selain menambah sales, tapi makin memperkuat market share MMI di bidang alat Kesehatan, dan juga menambah target sales di Q4 2022 / Q1 2023 sampai dengan 15-20% dari tahun sebelumnya. Hal ini sudah sejalan dengan produk-produk yang akan diluncurkan MMI tahun 2023, seperti tissue, wet tissue, skin care dan produk F&B lainnya yang akan segera dikeluarkan perusahaan di pertengahan tahun 2023.
Related News
RUPSLB Mitra Tirta Buwana (SOUL) Pertahankan Dirut Ardianto Wibowo
Timah (TINS) Paparkan Kinerja Kuartal III 2024, Ini Detailnya
RMK Energy (RMKE) Tingkatkan Volume Jasa dan Penjualan Batu Bara
Golden Eagle (SMMT) Targetkan Penjualan Rp561,3M Tahun Ini
BEI Buka Gembok Saham KLIN Setelah Tiga Pekan Kena Suspensi
Entitas Lautan Luas (LTLS) Raih Fasilitasi Pembiayaan Rp40M