Maknai Hari Pelanggan Nasional 2O23, BRI Terus Tingkatkan Kualitas Layanan Terbaik
Direktur Utama BRI Sunarso. dok. ist.
“Dengan terus beradaptasi terhadap perkembangan zaman, BRI akan terus memberikan pelayanan secara menyeluruh kepada masyarakat Indonesia, khususnya untuk mempermudah masyarakat dalam aktivitas finansial,” ujar Sunarso.
Untuk memeriahkan HPN 2023, BRI pun menawarkan sejumlah promo menawan yang berlangsung hingga akhir tahun 2023. Di antaranya, diskon hingga 50% dan cashback hingga Rp500 ribu untuk pembelanjaan di e-commerce Blibli, Bukalapak, Dinomarket.com, Hartono, ROCCASPACE, dan Tokopedia.
Bagi pelanggan yang berbelanja groceries, dapat memanfaatkan diskon hingga 10% dan voucer hingga Rp150.000 di Papaya, Astro, Alfamidi, Total, dan Naga Pasar Swalayan. Ada juga penawaran menarik lainnya, yakni diskon hingga Rp700.000 dan cashback hingga 25% untuk transaksi via BRImo di XXI, Kinokuniya, dan pembelian tiket Garuda Indonesia.
Periode program yang dapat dimanfaatkan hingga akhir Januari 2024, terdapat promo potongan harga hingga 30% pada pembelian food & beverage di merchant Hokben, Marugame Udon, Yoshinoya, Common Grounds, dan lain sebagainya. Untuk informasi promo selengkapnya, dapat diakses di bbri.id/PromoHPNBRI2023. ***
Related News
RUPSLB Mitra Tirta Buwana (SOUL) Pertahankan Dirut Ardianto Wibowo
Timah (TINS) Paparkan Kinerja Kuartal III 2024, Ini Detailnya
RMK Energy (RMKE) Tingkatkan Volume Jasa dan Penjualan Batu Bara
Golden Eagle (SMMT) Targetkan Penjualan Rp561,3M Tahun Ini
BEI Buka Gembok Saham KLIN Setelah Tiga Pekan Kena Suspensi
Entitas Lautan Luas (LTLS) Raih Fasilitasi Pembiayaan Rp40M