OJK Beberkan Rencana Merger Bank Nobu (NOBU) dan Bank MNC (BABP)
Dia memaparkan, sebagian yang sedang dalam proses terdapat lima bank, di mana yang proses listing melakukan rights issue terdapat tiga bank dan dua bank melakukan merger. Sehingga Dian menilai semuanya sudah on the right track .
"Bisa dikatakan pemenuhan Rp 3 triliun dari pemegang saham, baik domestik atau asing. Mereka tidak melakukan ekspansi atau akuisisi tapi terkait penambahan modal dari pemegang saham," ucap Dian.
Related News
Flash Crash IHSG: Sempat Anjlok 2,3 Persen, Saham Blue Chip Ini Anteng
IHSG (12/1) Parkir di 8.947 Saat Makan Siang, Saham Emas Kian Ceria
Kemenhub Alokasikan 150 Unit Bus Sekolah Sepanjang 2025
Tren Penurunan Bunga Simpanan Makin Tak Tertahan
Saham Belum jadi Pilihan, Inflow ke Emerging Markets Tertekan
Kontribusi Nilai Tambah Bruto Perusahaan di KEK Rp19,6 Triliun





