Presiden Jokowi Kumpulkan Aparatur Pemerintahan Desa di Istana, Ganjar Pranowo Was-was
Ganjar Pranowo (kanan) bersama Presiden Jokowi. dok. Tim Media Ganjar Pranowo.
Petinggi Papdesi ini menampik adanya pembahasan pemenangan putra Jokowi, Cawapres Gibran Rakabuming Raka yang berpasangan dengan Capres Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
Memang, bagaimana pun pertemuan itu sangat mudah dicurigai sebagai ajang tujuan politik, terutama berkaitan dengan Pilpres 2024. Terutama karena faktor Gibran menjadi salah satu peserta Pilpres 2024. ***
Related News
LPSK Terima 13.027 Permohonan, Kebutuhan Perlindungan Meningkat
Mulai Berlaku Jumat Ini, Kejagung Siap Terapkan KUHP dan KUHAP Baru
Polri Bongkar Jaringan Judol Internasional, Terhubung Sampai Eropa
Tim SAR Terus Cari Pelatih Valencia Spanyol, Tenggelam di Labuan Bajo
Pemprov Rancang Hanya Wisman Berkualitas yang Bisa Masuk Bali
KUHP-KUHAP Baru Berlaku Mulai Jumat Ini, Ada Kritik dari Guru Besar UI





