Realisasi Investasi ke Proyek IKN hingga Awal November Sudah Rp35,5 Triliun
Grounbreaking tahap II dilakukan pada 1-2 November. "Nilai investasi Rp12,5 triliun," sebutnya.
Sementara itu, pada Desember mendatang, OIKN bakal kembali melakukan grounbreaking yang ke III, dimana calon peserta investornya meliputi Yayasan Arsari, Jambuluwuk Hotel dan Restoran, The Pakubuwono Development, BSH, OJK, Kebun Raya dan Reforestasi Hutan IKN, Indogrosir, BSB Balikpapan Super Block, Grandlucky, Lembaga Penjamin Simpanan, dan Green Movement Sabuk Hijau Nusantara.
"Target bisa kantongi Rp10 triliun supaya bisa mencapai target Rp45 triliun di tahun 2023," tandasnya.
Related News
Alokasikan Rp10 Triliun, Mentan Dorong Pertanian Modern Berbasis AI
Siapkan Rp20 Triliun, Pemerintah akan Hapus Tunggakan BPJS Kesehatan
Laporan Fraud Rp30 Miliar di Cabang Maybank, Begini Sorotan OJK
Kasus Korupsi e-KTP, KPK Siap Hadapi Praperadilan Buron Paulus Tannos
Kejagung Ungkap Aset Sitaan dari Harvey-Sandra Dewi Segera Dilelang
Kemenkes Perluas Jangkauan Layanan CKG, Mari Periksa Kesehatan





