Suryamas Dutamakmur (SMDM) Akan Proses Pengunduran Diri Ferry Suhardjo
EmitenNews.com - Ferry Suhardjo menyatakan mengundurkan diri sebagai Direktur dan Corporate Secretary emiten grup Sinar Mas PT. Suryamas Dutamakmur Tbk. (SMDM).
Ferry Suhardjo dalam keterangan tertulisnya Senin (10/10) menuturkan bahwa dirinya mengundurkan dirinya sebagai Direktur dan Corporate Secretary SMDM pada tanggal 7 Oktober 2022. Ferry tak menyebutkan alasan pengunduran diri tersebut.
Selanjutnya SMDM akan menggelar Rapat umum pemegang saham Luar Biasa (RUPSLB) untuk memutuskan permohonan pengunduran diri tersebut dan informasi mengenai pegganti sebagai Direktur merangkap jabatan Corporate Secterary akan dikonfirmasi selanjutnya sesuai anggaran dasar BAPI dan POJK 33/2014.
Related News
Optimistis Sambut 2026, Dirut BRI Yakin pada Transformasi dan Strategi
Mizuho Leasing (VRNA) Punya Manajemen Baru, Ini Susunannya!
Lion Metal Works Jaminkan Deposito Rp20 Miliar untuk Kredit Anak Usaha
DEWA Alihkan Operasi ke Armada Sendiri, Pacu Kenaikan Margin
Tahun 2025, Ini Sederet Capaian dan Kontribusi BRI (BBRI) untuk Negeri
Bank Aladin Incar Dana Rp2 Triliun dari Penerbitan Sukuk





