Anggap Negarawan, Puan Maharani Yakin Presiden Jokowi tidak Berpihak dalam Pilpres 2024
Puan Maharani (kanan) bersama Presiden Joko Widodo. dok. Instagram @puanmaharani.
Rabu (25/10/2023) pagi, Koalisi Indonesia Maju mendeklarasikan secara resmi pasangan Prabowo-Gibran, sebagai capres dan cawapres untuk bertarung dalam Pilpres 2023. Setelah itu, para pemimpin partai politik yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju mendaftarkan duet Prabowo-Gibran ke KPU.
Kalau tidak ada aral melintang, Pilpres 2024 akan diikuti oleh tiga pasangan calon. Pertama, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, disusul Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan terakhir Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. ***
Related News
Kupas Tuntas Strategi Indonesia Hadapi Tantangan Ekonomi 2025
Indonesia, Tantangan Pemberantasan Korupsi Butuh Komitmen Pemerintah
Dari CEO Forum Inggris, Presiden Raih Komitmen Investasi USD8,5 Miliar
Menteri LH Ungkap Indonesia Mulai Perdagangan Karbon Awal 2025
Polda Dalami Kasus Kabag Ops Tembak Kasat Reskrim Polres Solok Selatan
Ini Peran PTPP Dalam Percepatan Penyelesaian Jalan Tol Jelang Nataru