Batavia Prosperindo (BPII) Caplok Perusahaan Konsultan Singapura Rp379,4 Miliar
EmitenNews.com - PT Batavia Prosperindo Internasional Tbk (BPII) menyampaikan telah melakukan investasi 100% kepemilikan saham Perseroan pada entitas anak Strait Merchants Capital Pte Ltd, Singapura (“SMC”) dengan jumlah nilai investasi sebesar USD 24.622/- atau sekitar Rp 379.400.398.
Jenny Sutio Corporate Secretary PT Batavia Prosperindo Internasional Tbk. (BPII) dalam keterangan resmi Selasa (13/12) mengungkapkan, investasi tersebut dengan jumlah tidak material yaitu sekitar 0,03% dari total ekuitas konsolidasian Perseroan per audit tanggal 31 Desember 2021.
Saat ini SMC bergerak dalam bidang usaha management consultancy and corporate finance advisory services, jelas Jenny.
Sampai dengan saat ini tidak ada dampak, informasi atau fakta material terhadap kegiatan operasional, hukum, kondisi keuangan, atau kelangsungan usaha Emiten atau kelangsungan usaha Emiten atau Perusahaan, tutup Jenny.
Related News
Golden Eagle (SMMT) Targetkan Penjualan Rp561,3M Tahun Ini
BEI Buka Gembok Saham KLIN Setelah Tiga Pekan Kena Suspensi
Entitas Lautan Luas (LTLS) Raih Fasilitasi Pembiayaan Rp40M
SGER Amankan Lagi Kontrak Pasok Batu Bara ke Vietnam Rp705M
Tempo Scan (TSPC) Bagikan Dividen Interim Rp112,7M, Telisik Jadwalnya
Emiten Prajogo (PTRO) Gelar Stock Split 1:10 Saham Bulan Depan